- Hendaru Tri Hanggoro
- 29 Feb 2024
- 2 menit membaca
BARISAN Tani Indonesia (BTI), organisasi yang didirikan anggota bawah tanah kelompok Sjahrir melalui kongres petani di Yogyakarta pada 22–25 November 1945, menghadapi ujian kesolidan. Muncul rencana fusi BTI dengan Rukun Tani Indonesia (RTI), organisasi bentukan orang komunis, pada 1953.
Ingin membaca lebih lanjut?
Langgani wixdev.historia.id untuk terus membaca postingan eksklusif ini.