top of page
Premium

Masa Jaya Maskapai Kapal Hindia

Bagaimana perusahaan pelayaran Belanda menguasai jaringan pelayaran dan perdagangan di Nusantara? KPM berperan dalam proses pembentukan negara kolonial.

23 Juni 2024
bg-gray.jpg
bg-gray.jpg
camera overlay
camera_edited_30.png

Kapal KPM MS Ruys. (Evert Sikkemar).

LAMPU di rumah Jalan Pegangsaan Timur No. 56 menyala pada malam 2 Desember 1957. Ditingkahi kepulan asap rokok, para pemimpin Kelompok Fungsional beradu argumen tentang rencana aksi nasionalisasi semua kepentingan Belanda di Indonesia. Perintah untuk menyita Koninklijke Paketvaart Maatschappij (KPM), perusahaan pelayaran milik Belanda, siap ditandatangani semua yang hadir. Namun, pertemuan buntu. Bahkan, melalui wakilnya, kabinet tak mendukung langkah tersebut.

Ingin membaca lebih lanjut?

Langgani wixdev.historia.id untuk terus membaca postingan eksklusif ini.

TULISAN LAINNYA

bg-gray.jpg

...

...

KEGIATAN

bottom of page