top of page



Evolusi Angkatan Perang Indonesia
Seberapa kuat tentara kita di masa Sukarno? Menggali informasi mengenai pertahanan dan keamanan negara melalui arsip.


Sehimpun Riwayat Giyugun
Di masa pendudukan, Jepang membentuk pasukan militer Giyugun yang terdiri dari orang-orang pribumi di Sumatra dan Jawa. Penelitian sejarawan Jepang Aiko Kurasawa menjadi kajian paling awal tentang Giyugun dalam sejarah militer Indonesia.


Ketika Panglima Besar Soedirman Turun Gunung
Pimpinan tertinggi TNI itu sempat menolak untuk pulang ke Yogyakarta. Baginya selama tentara Belanda bercokol di wilayah Indonesia, tak ada kata “berdamai” dengan mereka.


Harakiri Jiwa Jenderal Oerip
Berawal dari Perjanjian Renville, Letnan Jenderal Oerip Soemohardjo merasa patah arang kepada para pemimpin politik. Dalam situasi tekanan batin itulah, dia meninggal dalam kekecewaan.


Kisah Sang Pematung Jenderal Soedirman di Usia Senja
Mengunjungi Azmir Azhari, sosok di balik berdirinya patung Jenderal Soedirman di Purbalingga hingga patung Pesut Mahakam di Samarinda.


Panglima Besar Pelihara Ular
Panglima Besar Jenderal Soedirman pernah punya hewan peliharaan: ular sanca.


Sosok Sukarno dan Pak Dirman dalam Kadet 1947
Film “Kadet 1947” menyertakan tokoh Bung Karno dan Pak Dirman. Seperti apa keterkaitan dan keterlibatan keduanya?


Inspeksi Pesawat AU, Panglima Soedirman Diterbangkan ke Bali
Dua pekan usai lahirnya TNI AU, Jenderal Soedirman menjajal pesawat pembom hingga ke Pulau Dewata. Dipiloti bekas pilot Jepang.
KEGIATAN
TERPOPULER
TRENDING
bottom of page